Tips penting dalam membangun sebuah jaringan WIFI

Hallo sobat blogger kali ini ane mau berbagi sedikit informasi mengenai jaringan WIFI. Langsung ke TKP...
Setiap orang yang ingin membangun sebuah jaringan WIFI / Access Point BIASANYA tidak mempertimbangkan hal ini, hal apa itu ? CHANNEL WIFI ! Apa fungsi channel wifi itu?
Fungsi dari Channel WIFI ini yaitu sebagai jalur akses (jalan yang dilewatin sinyal wifi), walaupun dalam pengaturan perangkat WIFI sudah ada automatic channel namun alangkah baiknya kita setting secara manual saja supaya sinyal menjadi stabil karena wifi yg kita buat berjalan pada channel yang seharusnya. Lalu bagaimana caranya menentukan channel yang sesuai ?
Pertama kita gunakan aplikasi inSSIDer. (Kalo pengen download cari di google pake keyword "download inSSIDer")
Berikut SS nya :

Aplikasi ini sangat berguna sekali dalam menentukan jalur akses WIFI bahkan dapat melihat lalu lalang traffic WIFI di tempat anda berada. jika terdapat 1-3 WIFI diagram yang ditampilkan masih tertata baik namun apabila terdapat lebih dari 10 WIFI, diagram traffic ini akan terlihat BERANTAKAN. Nah, disinilah tugas kita bila melihat kondisi seperti itu .
  • Lihat channel berapa saja yang banyak digunakan oleh wifi yang sudah terdeteksi pada aplikasi?
  • Jika kebanyakan wifi berada pada channel 1 usahakan kita jangan menggunakan CHANNEL 1 sebagai Access Point yang akan dibangun, 
  • Gunakan CHANNEL lainnya yang kosong atau sedikit penggunanya, MENGAPA DEMIKIAN ? Supaya sinyal yang diterima dari access Point kita menjadi stabil tanpa gangguan dari wifi orang lain.
  • Lakukan setting pada Acces Point, saat penentuan channel, isi dengan channel yang sudah anda tentukan.
  • Selesai, selamat mencoba :D

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »